Rabu, 22 Februari 2012

LOKAKARYA

LOKAKARYA
 Lokakarya dalam rangka meredusir konflik di wilayah perbatasan RI-RDTL yang dihadiri oleh Dansatgas Pamtas, Kepala LP2MP, Wakil Bupati, Kasdim TTU serta tokoh adat setempat dilaksanakan di Kefamenanu TTU pada hari selasa, 21 Februari 2012.
KOMANDAN BATALYON MEMBERI PENGARAHAN







Komandan Satgas Pamtas Letkol Inf Andree Saputro memberikan pengarahan dan himbauan kepada para peserta Lokakarya yang berasal dari berbagai desa dan kecamatan di wilayah TTU.
PENGARAHAN DANREM 161/WS









Danrem 161/WS Kolonel Infanteri Edison Napitupulu memberikan pengarahan kepada para Perwira Staf dan Tokoh Masyarakat tentang kondisi di wilayah perbatasan RI-RDTL

Minggu, 05 Februari 2012

FOTO KEGIATAN SATGAS

DANREM BERSAMA TOKOH ADAT

BERLATIH MENYANYI

DANREM MENINJAU POS NELU

DANSATGAS MENGHADIRI UNDNGAN


DANSATGAS BERSAMA PRESIDEN TIMOR LESTE

DANSATGAS BERSAMA XANANA

Pengobatan masal

PERESMIAN KANTOR IMIGRASI
 Danrem menghadiri acara peresmian Kantor Imigrasi di Batu Gade Timor Leste oleh Presiden Timor Leste Jose Manuel Ramos Horta pada hari sabtu, 4 Februari 2012. Acara dihadiri oleh Presiden beserta Perdana menteri Timor Leste Xanana Gusmao, Dansatgas Timor Leste dan Komandan Satgas RI-RDTL Letkol Infanteri Andree Saputro beserta rombongan.
DI SELA WAKTU




Komandan Satgas melaksanakan tinjauan ke pos Oepoli Pantai. Di tengah perjalanan beliau berhenti sejenak untuk menyapa penduduk warga sekitar dan membagikan sembako. Warga sangat senang dan antusias menyambut kedatangan Komandan.

MENGGARAP SAWAH WARGA
 Danrem 161/WS melaksanakan tinjauan ke lokasi sawah yang akan digarab bersama warga sekitar di desa Oepoli.
PENGOBATAN MASAL










Pengobatan masal rutin dilaksanakan setiap seminggu sekali di tiap-tiap pos yang berbeda. Dokter Satgas Lettu Ckm Dr. Achmad Kadarusman selalu siap untuk membantu masyarakat serta prajurit di lapangan.